Minggu, 14 April 2013

Troubleshooting, Repair, Remove Tweaks Cydia Menggunakan iLex RAT

Troubleshooting, Repair, Remove Tweaks Cydia Menggunakan iLex RAT - Lex RATIni adalah sebuah Script yang bisa anda gunakan untuk Mencari Masalah, Memperbaiki Dan Menghapus Semua Tweaks yang terinstall dari Cydia secara sekaligus. Tapi Perlu di ingat bahwa Script ini hanya bisa di Jalankan melalui Mobile Terminal.

Note : Sebaiknya Gunakan Script dengan Hati-hati dan pada waktu yang mendesak saja, Saya tidak bertanggung Jawab bila Terjadi kesalahan dalam penggunaan Script sehingga iDevice anda harus di Restore dan kehilangan Jailbreak dan Unlock. Sebaiknya Baca Baik-baik petunjuknya.

Berikut cara menggunakan dan menginstall Script ini di iDevice anda.

Troubleshooting, Repair, Remove Tweaks Cydia Menggunakan iLex RAT


Step 1 : Download Mobile Terminal  dan iFile di Cydia.

Step 2 : Buka Link ini melalui iDevice anda

Step 3 : Tap Download pada link yang sudah anda buka sebelumnya di iDevice anda.

Step 4 : Setelah File iLex RAT telah terdownload, Pilih "Open in iFile"

Step 5 : di iFile Tap "Installer"

Step 6 : Setelah iLex RAT Berhasil di install di iDevice Anda, Buka Mobile Terminal dan ketik "rat" (Tanpa Tanda Petik)

Step 7 : di Pada Tampilah iLex RAT anda bisa memilih Menu Sesuai dengan Pilihan yang anda butuhkan dengan Cara mengetik angka sesuai dengan Menu Pilihan. Gunakan dengan Hati-hati.

Artikel Lain yang berhubungan dengan Cydia : 

Cara Memperbaiki Error Cydia Tweaks, Safe Mode dan Boot Loop

Cara Memperbaiki Atau Menginstall Ulang Cydia Menggunakan Terminal

Memperbaiki Error Cydia wow, you exceeded the number of package names this APT is capable of

Memperbaiki Icon Cydia Yang Hilang Setelah Install Aplikasi / Tweaks

Silahkan Lihat Video berikut ini.